Lagu Dangdut Kereta Malam

 Sippatuju    Saturday, March 29, 2014 | 7:59 PM

Download lagu dangdut kereta malam

Selamat berjumpa kembali semoga hari hari kita selalu penuh kebahagiaan..., kali ini admin blog Sippatuju akan share buat sobat pencinta Lagu Dangdut Lama dan Terbaru bahwa selama ini lagu dangdut yang dikatakan telah mati suri kini booming kembali di sebabkan lagu lagu dangdut lama yang dinyanyikan kembali seperti diantaranya Lagu Dangdut Kereta Malam.

Sebagai bukti bahwa banyaknya lagu lagu dangdut yang dinyanyikan sekarang ini merupakan hasil karya dari lagu lagu dangdut lawas ( Jadul / Jaman Dulu ) yang di lantunkan dengan sangat merdu dan memang sangat baik di dengar oleh para pencinta Musik Dangdut Indonesia dan ternyata bisa menjadi populer serta menjadikan lagu dangdut menjadi booming lagi.

Lagu Dangdut Kereta Malam pertama kali di populerkan oleh Hj. Elvy Sukaesih hasil karya bang H. Rhoma Irama yang merupakan lagu dangdut lama dan kini menjadi pemicu bagi lagu dangdut untuk kembali bangkit dikanca musik Indonesia. Saat ini Lagu Kereta Malam telah banyak di nyanyikan oleh para penyanyi - penyanyi dangdut pendatang baru sesuai dengan versi mereka masing-masing.

Lirik Lagu Kereta Malam

Pernah sekali aku pergi
Dari Jakarta ke Surabaya
Untuk menengok nenek disana
Mengendarai kereta malam
Jug gejak gejuk gejak gejuk
Kereta berangkat
Jug gejak gejuk gejak gejuk
Hatiku gembira
Jug gejak gejuk gejak gejuk
Kereta berangkat
Jug gejak gejuk gejak gejuk
Hatiku gembira
Kebetulan malam itu
Cuacanya terang bulan
Ku melihat kekiri kanan
Hai indahnya pemandangan
Sayang lama kantukku datang
Hingga tertidur nyenyak sekali
Wahai ketika aku terbangun
Rupanya hari pun sudah pagi
Hingga tiada aku sadari
Aku tlah tiba di surabaya
Jug gejak gejuk gejak gejuk
Kereta berhenti
Jug gejak gejuk gejak gejuk
Hatiku gembira
Jug gejak gejuk gejak gejuk
Kereta berhenti
Jug gejak gejuk gejak gejuk
Hatiku gembira
Kebetulan malam itu
Cuacanya terang bulan
Ku melihat kekiri kanan
Hai indahnya pemandangan
Sayang lama kantukku datang
Hingga tertidur nyenyak sekali
Wahai ketika aku terbangun
Rupanya hari pun sudah pagi
Hingga tiada aku sadari
Aku tlah tiba di surabaya
Jug gejak gejuk gejak gejuk
Kereta berhenti
Jug gejak gejuk gejak gejuk
Hatiku gembira
Jug gejak gejuk gejak gejuk
Kereta berhenti
Jug gejak gejuk gejak gejuk
Hatiku gembira

Pesan dari admin Sippatuju Blog jika anda menyukai lagu dangdut kereta malam segera beli kaset cd/vcd asli atau anda dapat berlangganan untuk menggunakan lagu kereta malam sebagai nada sambung pribadi di hp anda.

0 komentar:

Post a Comment